The Conjuring

Judul  :  The Conjuring

Genre :  Horror

Plot   :

Sepasangan "pengusir hantu", yaitu Ed dan Istrinya ingin memecahkan kasus tentang boneka bernama Annabelle. Boneka tersebut diduga telah dirasuki oleh seorang arwah. Di sisi lain, keluarga Perron yang baru saja pindah rumah sering mengalami gangguan kejadian - kejadian spiritual. Keluarga Perron pun memanggil Ed dan Istrinya untuk menyelidiki kasus tersebut.


Review :

Film yang menurut beberapa orang "menyeramkan" ini menurut saya kurang menyeramkan, tapi banyak adegan yang mengagetkan. Secara keseluruhan alur cerita film ini sangat menarik, cerita yang mengisahkan tentang kesurupan arwah ini sekilas mengingatkan saya dengan film The excorcism of emily rose.



Namun ending film ini agak menggantung, kisah tentang Annabelle dan Lory belum selesai. Saya harap sih film ini akan ada lanjutan ceritanya, saya pikir pasti akan seru jika kisah tentang Annabelle dan Lory juga diselesaikan, rating untuk film ini 8/10.

Penulis : Neka Rusyda Supriatna

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mata Kuliah Eksternal FIB UI

Cute Cupcake

TMII punya perpustakaan loh